Bandara International Minangkabau |
H 01. BIM – PADANG – BUKITTINGGI
Setibanya di Bandara Internasional Minangkabau Anda beserta rombongan akan disambut oleh tour guide kami, perjalanan di mulai menuju kota Padang di mana kita akan mengunjungi berbagai macam objek wisata yang ada di Kota Padang seperti, Pantai Padang, Jembatan Sitinurbaya, Kampung China dan Pelabuhan lama Telauk Bayur. Makan siang di lokal restaurant yang ada di Kota Padang(Lubuk Iday dengan spesifik Ikan bakar). Setelah makan siang tour kita lanjutkan menuju Kota Bukittinggi, dengan melewati objek wisata yang ada di sepanjang jalan menuju Bukittinggi, Lembah Anai dan Pandai Sikek. Sesampainya di Bukittinggi chek in Hotel dan beristirahat sejenak sampai tiba waktunya penjemputan guna makan malam. Kembali ke hotel lalu acara bebas.
Jam Gadang di Kota Bukittinggi Sumatera Barat H02.BUKITTINGGI–LEMBAH HARAU-BUKITTINGGI (SP,MS,MM) |
Setelah sarapan pagi di hotel tour kita mulai menuju Kota Payakumbuh, dimana kita akan mengunjungi objek wisata yang ada di Kota Payakumbuh seperti Lembah harau, yang terkenal dengan bukit batu dan tiga buah Air terjunnya. Makan siang di local restouran yang ada di Kota Payakumbuh. Kembali ke Bukittinggi city tour mengunjungi Ngarai Sianok/Lobang Jepang, jam gadang dan pasar Atas yaitu pasar tradisional. Hotel beristirahat sejenak samapai tiba waktunya makan malam. Setelah makan malam kembali kehotel acara bebas-free program
H 03 BUKITTINGGI – DANAU MANINJAU – AIRPORT (Sp,Ms) Setelah sarapan pagi langsung Check out Hotel – Tour di mulai City tour Kota BUKITTINGGI mengunjungi LOBANG JEPANG, NGARAI SIANOK, JAM GADANG dan PASAR ATAS. Setelah selesai City tour perjalanan kita lanjutkan menuju DANAU MANINJAU melalui kelok 44 di mana setiap kelok tersebut memiliki pemandangan yang berbeda beda, perjalanan di lanjutkan kembali menuju Kota PADANG PANJANG guna makan siang di lokal restouran( pak DATUK/sate mak SHUKUR) LEMBAH ANAI yaitu sebuah hutan lindung dengan AIR terjun nya. Menuju Airport guna penerbangan selanjut nya dan berakhirlah tour anda bersama kami. Semoga anda puas dengan pelayanan kami |
PAKET PERJALANAN JAKARTA – PADANG 3H2N
PAKET A
- Menggunakan pesawat Garuda Indonesia (GA 162 DAN GA165) + Paket Wisata + Hotel = Rp 3.086.400/ Orang
- Tanggal 27 April 2012 Keberangkatan dengan Pesawat Garuda Indonesia (GA 162) berkumpul di bandara Soekarno-Hatta pukul 09.00WIB, Takeoff Pukul 11.25 Sampai di bandara International Minangkabau Sumetera Barat Pukul 13.15, Sesampainya disana akan dijemput dengan bis dan mengikuti acaraa yang disediakan oleh SAVINGFUN VACATION (Itinerary Terlampir)
- Tanggal 29 April 2012, Check Out dari hotel pukul 14.00 dan langsung menuju ke Bandara International Minangkabau, Takeoff pukul 14.00 dengan pesawat Garuda Indonesia (GA165) dan tiba di bandara Soekarno-Hatta pukul 15.00
- Syarat dan ketentuan berlaku
PAKET B
- Menggunakan pesawat LionAir (JT 352 DAN JT 355) + Paket Wisata + Hotel = Rp 2.665.000/ Orang
- Tanggal 27 April 2012 Keberangkatan dengan Pesawat LionAir (JT352) Berkumpul di bandara Soekarno-Hatta pukul 09.00, Take Off pukul 11.25 sampai di bandara international Minangkabau Sumatera Barat Jam 13.15, Sesampainya disana akan dijemput dengan bis dan mengikuti acaraa yang disediakan oleh SAVINGFUN VACATION (Itinerary Terlampir)
- Tanggal 29 April 2012Check Out dari hotel pukul 14.00 dan langsung menuju ke Bandara International Minangkabau, Takeoff pukul 14.00 dengan pesawat LionAir (JT355) dan tiba di bandara Soekarno-Hatta pukul 15.50
- Syarat dan ketentuan berlaku
0 comments:
Posting Komentar